Hi YOTers! π
Workshop #1 Webinar for Christmas Charity is coming π₯³
Kamu freshgraduate? Atau sudah lama menganggur? Udah prepare CV yang eye catching, tapi masih aja belum ada kabar baik dari HRD atau malah di ghosting? Atau kamu termasuk orang yang capable dan qualified tapi ternyata tidak di undang interview?
Letak salahnya dimana sih?
Temukan jawabannya di Workshop “How to Create Your CV for a Best Version” bersama Kak Junar Asunyi selaku HR Content Creator. Selain mendapatkan jawaban dari pertanyaan teman-teman, CV kamu juga akan di bedah sekaligus oleh Narasumber kita
Yuk, tunggu apalagi daftarkan diri kamu sekarang juga π₯
πMinggu, 5 Desember 2021
π14.00 wib – selesai
πLive via ZOOM
Benefit:
1. E-certificate
2. Ilmu yang bermanfaat
3. Berpartisipasi dalam webinar juga sekaligus berdonasi, 100% disalurkan ke Panti Asuhan di 23 Kota di Indonesia dalam rangka YOT Share Natal 2021.
Cara mendaftar:
1. Donasi min. 15k (berlaku kelipatan) melalui: https://bit.ly/YSN2021
2. Upload bukti donasi disertai jumlahnya melalui link pendaftaran https://www.socialconnext.app/ysnwebinar/
#YOTShareNatal2021 #YSN2021